Rabu, 25 Juni 2014

Waduh Kaum Marjinal Buta Aksara


Jakarta - Direktur Pembinaan Pendidikan Masyarakat Ditjen Paudni Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Wartanto mengatakan, angka rata-rata  nasional buta aksara mencapai 4,2 persen dari jumlah penduduk Indonesia.

Daerah dengan persentase buta aksaranya tinggi antara lain, kata Wartanto,  Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Papua Barat, Papua.

Tak hanya di luar jawa, para kaum marjinal masih banyak yang buta aksara ternyata masih terjadi di jawa. Daearah seperti Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat masih memiliki angka buta huruf tinggi karena jumlah penduduknya tinggi.

0 komentar:

Posting Komentar