Kamis, 19 Juni 2014
Mulai Tanggal 21-22 Juni Naik TransJakarta Gratis
Jakarta - Pada Hari Ulang Tahun (HUT) DKI Jakarta ke-487 yang akan dipastikan meriah, menyuguhkan ke masyarakat luas. Dengan kegiatan Jakarnaval dan Jakarta Night Festival (JNF), Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta juga akan menggratiskan warga yang hendak menggunakan layanan bus Tranjakarta sejak tanggal 21-22 Juni 2014. Hal ini dimaksudkan agar warga Jakarta bisa menikmati transportasi massal kebanggaan ibu kota tersebut.
"Kita gratiskan sejak Sabtu pukul 18.00 sampai Minggu pukul 22.00," kata Pargaulan Butar Butar, Kepala Unit Pengelola (UP) Transjakarta.
Ia menambahkan, ini merupakan agenda rutin Pemprov DKI dalam menyambut hari jadi kota Jakarta. Dengan diberlakukan kebijakan ini, warga biasanya sangat antusias untuk naik Transjakarta.
Namun, ia meminta warga yang hendak menggunakan bus Transjakarta tetap menjaga ketertiban dengan mengantre di halte yang telah disediakan.
Categories: Info Lantas, Utama
Related Posts:
Jalur Alternatif Pantura Rawan Perampokan Cirebon - Kepolisian Resor Cirebon mengidentifikasi sejumlah titik di jalur pantura maupun alternatif Kota dan Kabupaten Cirebon rawan kasus pencurian dengan kekerasan (curas). "Pemudik pun diminta berhati-hati dan tidak di… Read More
24 Titik Jalur Rawan di Bogor Bogor -- Kepala Kepolisian Resor Bogor, Ajun Komisaris Besar Asep, mengatakan, berdasarkan pemetaan yang dilakukan oleh jajarannya, sebanyak 24 titik rawan kemacetan, kecelakaan, longsor, dan kriminalitas patut diwasp… Read More
3 titik rawan longsor Jalintim Sumatera Jambi - Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Jambi memperkirakan ada tiga titik rawan longsor di Jalur Lintas Timur Sumatera di Jambi pada musim Lebaran ini."Saat ini masih didata, diperkirakan lebih dari 10 titik lebih. Tiga tit… Read More
Rencana Penerapan Sistem Zonasi Parkir. Jakarta - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan menerapkan sistem zonasi parkir. Akan ada tiga zona, yakni Kawasan Pengendalian Parkir (KPP), Jalan Golongan A, dan Golongan B. Perbedaannya, setiap zona memiliki tarif b… Read More
Beberapa Titik Kemacetan di Jabar Jakarta - Di Wilayah Jawa Barat, terdapat 56 titik simpul kemacetan pada arus mudik Lebaran 2013, yakni 20 titik di pantura, 19 di jalur tengah, dan 16 di selatan. Demikian identifikasi Dinas Perhubungan (Dishub). Bersama … Read More
0 komentar:
Posting Komentar