Rabu, 01 Oktober 2014

Ingin Mengetahui Apa Saja Fasilitas Anggota DPR?...Penasaran Klik Aja!

Jalur - Saat ini sudah ada 560 anggota DPR dan 132 anggota DPD, di Gedung DPR, Jakarta, Rabu 1 Oktober 2014.

Menurut Sekretaris Jenderal DPR Winantuningtyastiti, mengakui acara pengambilan sumpah anggota MPR, DPR, dan DPD digabungkan dalam satu hari, mulai pukul 10.00 WIB sampai dengan pukul 21.30 WIB.

"Untuk cenderamata hanya buku memori saja, yang berisi data pribadi tiap anggota dan inventaris kegiatan yang sudah dilakukan anggota DPR periode 2009-2014," ujarnya.

Dalam rinciannya setiap anggota dewan berhak memperoleh gaji pokok sebesar Rp4,2 juta setiap bulan. Di luar itu, ada juga tunjangan keluarga, listrik, kesehatan, dan lain-lain. Total keseluruhan Rp58-60 juta per bulan.

"Untuk mobil dinas, ada bantuan uang muka pembelian Innova. Kan ada uang mukanya berapa persen, itu saja yang dibantu," ungkap dia.

Untuk fasilitas rumah dinas, telah mempersiapkan sebanyak 51 rumah di Ulu Jami, dan sisanya di Kalibata, Jakarta Selatan.

Meski begitu, Kesekretariatan masih memberi waktu dua bulan untuk DPR lama berbedah dan pindah dari rumah dinas.

Related Posts:

  • Kapolri Kumpulkan 31 Kapolda dan 452 Kapolres di Semarang Jalur - Kepolisian Indonesia menggelar pertemuan guna membentuk persiapan Pilkada yang akan dilakukan secara serentak pada tahun 2015. Pertemuan tertutup yang dilakukan Kapolri Jenderal Pol Sutarman saat Kasatwil seluruh I… Read More
  • Indonesia Belum Merespon Rusia Bantu Pengembangan Nuklir Jalur - Pemerintah Federasi Rusia menawarkan kerjasama Pemerintah Indonesia untuk mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN).Senior Expert, Representasi Perdagangan Federasi Rusia di Republik Indonesia, Sergey K… Read More
  • (UMP) DKI Jakarta 2015 sebesar Rp 2,7 juta Tetap   Jalur - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), melihat perkembangan akhir akhir ini dengan seringnya para buruh melakukan demo, membuat dan menuntut UMP di DKI agar dinaikkan, namun apa yang dikatakannya … Read More
  • AIDS Tertinggi Dialami ibu-ibu Rumah Tangga Jalur - Memperingati Hari AIDS Sedunia 1 Desember 2014. Indonesia, tergolong penjangkit penyakit HIV terbesar dan sampai saat ini masih dihantui penularan penyakit mematikan itu. Data dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes)… Read More
  • Ayo Rekreasi Ke Kebun Raya Bogor   Jalur - Setelah ditutup untuk umum karena belasan pohon tumbang, hari ini (2/12) Kebun Raya Bogor kembali dibuka untuk umum. Hal ini dilakulan seiring mulai normalnya cuaca pada hari ini.Kepala Kebun Raya Bogor, Dikdi… Read More

0 komentar:

Posting Komentar