Jumat, 06 Desember 2013

Polisi Jaga Ketat Lokasi Acara WTO

Bali - Denpasar, Aparat kepolisian menjaga ketat kawasan Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC) di Nusa Dua, Bali, untuk mengantisipasi gerakan anti World Trade Organization (WTO).

Dari pantauan Jumat (6/12) siang ini, lokasi acara di BNDCC tetap dilakukan penyiagaan personel di gerbang pintu masuk.

Pengunjung yang tidak memiliki ID WTO tidak diperkenankan untuk masuk. Sementara kelompok pengunjuk rasa yang akan melakukan aksi hanya diperbolehkan di area luar BNDCC agar tidak mengganggu acara.

Hingga berita ini diturunkan, telah ada dua kelompok aksi unjuk rasa menolak WTO.

Related Posts:

  • Tarif Kereta Akan Naik Awal 2014 Jakarat - Tahun baru 2014 akan disambut PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) dengan menaikkan tarif tiket kereta api (KA) Jabodetabek. Rencana kenaikan itu akan direalisasikan pada awal hingga pertengahan tahun 2014 mendatang, … Read More
  • Buron: Eddy Tansil Terlihat di China  Jakarta  - Masih ingat dengan koruptor Rp 1,3 triliun yang melarikan diri dari Lembaga Pemasyarakatan Cipinang 1996 lalu? Eddy Tansil, pembobol uang negara lewat kredit Bank Bapindo melalui perusahaan Golden Key G… Read More
  • UU Minerba Akan di Terapkan Pemerintah   Jakarta, Menko Perekonomian Hatta Rajasa menegaskan, pemerintah konsisten menerapkan UU Minerba No. 4 tahun 2009 dan mulai 12 Januari 2014 tidak ada lagi minerba yang diekspor. Demikian dikatakan Hatta Rajasa di Kanto… Read More
  • Rencana Jalur 3 in 1 Diusulkan dari Perbatasan JakartaJakarta - Sistem 3 in 1 yang sudah lama diberlakukan di jalan protokol ibu kota, diusulkan bisa diterapkan juga di daerah penyangga yang berbatasan dengan Jakarta. Dengan begitu, diharapkan bisa mengurangi kendaraan yang masu… Read More
  • Ko Gitu: KPK Mulai Jadikan Penampungan Barang Sitaan   Jakarta - Sebagian lahan parkir Komisi Pemberantasan Korupsi kini tampak seperti ruang pamer sepeda motor bekas. Pasalnya, sejak dinihari tadi, Selasa, 24 Desember 2013, 31 unit sepeda motor terparkir rapi di salah sa… Read More