Senin, 15 Desember 2014

Bojonegoro Juga Rawan Longsor

 Jalur - Sudah terdata ada 11 kecamatan dari 28 kecamatan di Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, yang tergolong rawan longsor.

 “Kami sudah mengirim surat kepada para camat dan kepala desa untuk mengingatkan warganya agar waspada,” kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bojonegoro Andi Sujarwo kepada Tempo, Senin, 15 Desember 2014.

Berdasarkan data BPBD Bojonegoro, di 11 kecamatan itu kawasan yang rawan dilanda tanah longsor tersebar di 23 desa. Setiap kecamatan terdiri atas 1-6 desa. antara lain:

  1. Kecamatan Ngambon, 
  2. Sugihwaras, 
  3. Bubulan, 
  4. Kepohbaru, 
  5. Dander, dan 
  6. Kecamatan Ngasem, 
  7. Kecamatan Gondang dan 
  8. Kecamatan Sekar 
  9. Kecamatan Kedungadem dan 
  10. Kecamatan Purwosari 
  11. Kecamatan Padangan lima desa.



Related Posts:

  • DP Biaya Haji Tahun 2014 Naik 5%   Jakarta - Menteri Agama, Suryadharma Ali membenarkan adanya rencana menaikan Setoran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH). Rencananya Kementerian Agama akan menaikkan setoran dari Rp25 juta menjadi Rp30 juta. Kena… Read More
  • Ahok: RFID Akan Saya Hapus!  Jakarta : Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama menegaskan pihaknya akan menghapus pemakaian Radio Frequency Identification (RFID) yang menjadi program pemerintah pusat. Yang bertujuan untuk membatasi pengg… Read More
  • KPK Periksa Dua Petinggi Golkar untuk Kasus Akil  JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pemanggilan terhadap Bendahara Umum Partai Golkar, Setya Novanto dan Sekretaris Jenderal Partai Golkar Idrus Marham.Dua orang petinggi Partai Golkar ini akan diper… Read More
  • SBY Akan Resmikan Program JKN   Jakarta -  Presiden Susilo Bambang Yudhoyono akan meresmikan berlakunya program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada Selasa (31/12). Peluncuran program berlangsung di Istana Bogor dengan jumlah peserta tahap per… Read More
  • Masa Sih Ada Yang Mau Bersaing Dengan Jokowi Saat Pilpres   JAKARTA- Laboratorium Psikologi Politik Universitas Indonesia (UI) melakukan survei untuk mencari lawan kuat untuk Gubernur DKI Jakarta, Joko 'Jokowi' Widodo jika maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014 mendatang… Read More

0 komentar:

Posting Komentar