Sabtu, 07 Maret 2015

Dilapas Nusakambangan Semua Terpidana Mati Belum Masuk Isolasi


Jalur - Terkait hukuman mati yang menimpa terpidana narkoba, kini dari sembilan orang sudah berada di lapas nusakambangan, namun dari seluruh terpidana belum di tempatkan di sel isolasi termasuk duo Bali Nine Andrew Chan dan Myuran Sukumaran.

"Semua termasuk Bali Nine statusnya masih napi biasa tahanan. Belum masuk isolasi," kata Kepla Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum)Kejagung Tony Spontana di Jakarta, Sabtu (7/3/2015).

Tony menjelaskan kesembilan terpidana mati yang sudah berada di LP Nusakambangan masih menjadi tahanan biasa.

Menurut dia, dalam ketentuannya penentuan isolasi terpidana mati dilakukan tiga hari atau 3X24 jam sebelum eksekusi mati dilakukan.

Pada saat itu, jaksa eksekutor akan melarang keluarga terpidana untuk menjenguk mereka.
"Semuanya harus mengikuti mekanisme, kalau keluarga mau besuk harus ikuti jam besuk di sana," ujarnya.

Dia mengatakan,  sembilan terpidana mati minus Mary Jane Viesta Veloso yang masih mendekam di LP Kelas II A Wirogunan Yogyakarta masih sama-sama mendekam di sel tahanan biasa.

sumber:sindo

Related Posts:

  • SBY Mengingatkan: Menang Jangan Arogan, Kalah Jangan Ngamuk Jakarta - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengingatkan kepada semua pihak khususnya kandidat Capres-cawapres yang berkompetisi di Pilpres 9 Juli nanti.Presiden berpesan dua kandidat Capres-cawapres harus menyiapkan … Read More
  • Presiden SBY Tegaskan Gelar Pilpres Yang Bebas Dan Adil Jakarta - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengatakan, meskipun dalam Pemilu Presiden (Pilpres) 2014 ini ia tidak menjadi pusat perhatian karena sudah memangku jabatan selama 2 (dua) periode, dalam sisa masa jabatan… Read More
  • Elektabilitas Capres 2014 Jakarta - Indonesia Network Elections Survey (INES), menyebutkan pekan ini elektabilitas pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa sudah menembus 54,3 persen, sedangkan Joko Widodo-Jus… Read More
  • Proyek Kabel Listrik Bawah Laut Jakarta - PT PLN (Persero) terus mematangkan persiapan pembangunan proyek infrastruktur kabel bawah laut tegangan tinggi arus searah atau high-voltage direct current (HVDC) jaringan listrik Jawa-Sumatera. Direktur Perenca… Read More
  • Pesan SBY Untuk Polri Jakarta - Dalam pertemuannya di Mabes Polri, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyampaikan tiga pesan kepada Polri terkait peringatan Hari Bhayangkara ke-68 PolriAdapun tiga hal itu melakukan sinergi dalam pelaksana… Read More

0 komentar:

Posting Komentar