Jalur - Lagi lagi perseturuan yang terjadi antara anggota DPRD DKI Jakarta dengan Gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama kini menjadi perbincangan dielit politik. Dengan disetujui usulan penggunaan hak angket terhadap AHOK menjadi semakin memanas yang langsung dikawal Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Masyudi dengan anggotanya sejumlah sembilan fraksi digedung DPRD, kemarin.
Munculnya hak angket tersebut telah dipicu mengenai penyampaian RAPBD tahun 2015 kepada menteri dalam negeri. Hal ini menimbulkan pertanyyan besar para anggota dewan yang seharusnya rancangan anggaran sudah berdasarkan kesepakatan antara lembaga eksekutif dan legislatif, namun menurut pandangan anggota DPRD ternayata hasil yang program yang ditawarkan kekementerian menjadi minus.
Terkait hal anggaran yang diajukan para anggota dewan daerah kekementerian telah diketahui Gubernur DKI Jakarta, dan dibenarkan oleh AHOK telah terjadi pembengkakan anggaran dikomisi pembahasan bidang pendidikan.
Sampai hal ini ditebarkan terkait anggaran yang tidak rasional, membuat para anggota DPRD DKI menjadi berang.
Lalu bagaimana kelanjutan sikap DPRD DKI mensikapi AHOK
Jumat, 27 Februari 2015
Adanya Pembengkakan Anggaran diusulan DPRD DKI Jakarta
Related Posts:
20% Warga Bali Terancam GilaDenpasar: Sekitar 40.000 warga Pulau Bali terancam mengalami gangguan jiwa akibat makin kompleksnya kondisi sosial dan ekonomi yang meningkatkan risiko munculnya tekanan, stres, dan trauma.Menurut Direktur Rumah Sakit Jiwa (R… Read More
DPR Dan Keputusannya Taikkan BBM Jakarta - MENAIKKAN harga BBM, dari tahun ke tahun selalu diikuti kenaikan harga kebutuhan pokok masyarakat. Itulah sebabnya selalu muncul protes setiap pemerintah mau menaikkan … Read More
Jalan rusak, sampah, macet, dan korupsi di BandungJakarta - Di sela-sela penyampaian visi misi Cawalkot Bandung 2013 - 2018, elemen mahasiswa dari Aliansi BEM se Bandung Raya dan Jaringan Pendidikan Pemilih Untuk Rakyat (JPPR) melakukan aksi di depan Gedung DPRD Kota Bandung… Read More
Makna 1 Juli 1946 Jakarta - Kali ini saya ingin berbagi informasi mengenai makna 1 Juli 1946 bagi Polisi. Setiap tanggal 1 Juli, banyak sekali yang mengucapkan, "Selamat ulang tahun pak polici…" Kalau ulang tahun itu 'kan artinya sebelum ta… Read More
Indonesia Butuh Pemimpin Sesuai 4 Pilar Bangsa Bandung - Untuk membangun kesadaran dalam berwarganegara yang ditentukan kepada empat pilar budaya, Tentunya peluang dalam berkompetisi dapat dimiliki oleh semua orang dalam menentukan hak berwarganegara. Kini para p… Read More
0 komentar:
Posting Komentar