Rabu, 20 Mei 2015

Restorasi Kebangkitan Nasional

Jalur - 20 Mei merupakan hari dimana para muda mudi menetapkan kebangkitannya dalam menyongsong pintu kemerdekaan yang tepatnya, dimana saat pada tanggal 20 mei 1908 telah berdiri organisasi yaitu Boedi Oetomo yang merupakan cikal bakal berdirinya Negara Indonesia sebagai Negara Kesatuan.

Kala itu dengan berdirinya naungan kawal pemuda menjadi salah satu dampak pergerakan politik praktis yang sudah diperjuangkan sejak masa perang kemerdekaan.

Selanjutnya dimasa itu akhirnya, bangsa ini memperoleh kemerdekaan yang telah diraih setelah 70 tahun lalu.

Ternyata kebangkitan yang disemboyankan oleh para pemuda untuk saat ini telah terbalik oleh cara dan macam praktek dilapangan.

Selanjutnya merdeka.


0 komentar:

Posting Komentar